Rabu, 14 Desember 2011

FOTO FOTO LOKASI DAN FASILITAS DARI SEBAGIAN YANG ADA DILOKASI MANDALAWANGI

Warung Cananga
Lokasi Kemping Blok Ayunan
Mushola

Danau Mandalawangi
Lokasi kemping blok danau golf
Lokasi Kemping Blok Rasamala
Pendopo danau


M.C.K
Pos informasi
Pos informasi adalah pusat untuk melakukan administrasi,sekaligus sarana informasi tentang kawasan mandalawangi.






Tunggak
Reflika Dinosourus
Kolam Renang Alam
Sungai Mandalawangi
Tunggak,adalah jalur pertama menuju bumi perkemahan,disana juga biasanya para rombongan mengabadikan kedatangannya dengan berfoto





ini adalah reflika dinosourus,sekaligus blok atau area pertama perkemahan yang akan anda jumpai setelah melewati pos informasi,dan tunggak.
biasanya di area ini sering di pergunakan untuk rekreasi keluarga,dan berfoto-foto.

kolam renang pemandian alam,yang mana airnya alami  tanpa zat kimia,yang asli seperti air sungai cikundul,dan sebagai fasilitas umum,tanpa di pungut biaya.

HARGA FASILITAS MANDALAWANGI

  1. - Tiket rekreasi : Rp. 3.000 / orang.
    - Tiket kemping : Rp. 20.000 / orang / malam.
  2. Booking Blok :
    - Blok danau tengah : Rp. 150.000
    - Blok danau golf,dan ayunan : Rp. 100.000
    - Blok lainnya : Rp. 50.000
    ( selama kegiatan )
  3. Booking M.C.K. : Rp. 3.000/ orang / malam
  4. Listri : Rp. 150.000 / malam,dengan 3 lampu TL + 1 arus jalur listrik
    ( Listrik di mandalawangi terbatas ).
  5. - Tenda Dome : (max 4 orang) Rp.60.000 / malam
    - Tenda Regu : (max 8 orang) Rp. 90.000 / malam
    - T enda Citarum : (max 7 orang) Rp. 250.000 / malam
    - Tenda Peleton : (max 50 orang) Rp. 1.200.000 / malam
    - Matras Spoon Besar : Rp. 20.000 / malam
    - Matras Spoon Kecil : Rp. 10.000 / malam
    - Sleeping Bag : Rp. 15.000 / malam
    - Kayu Bakar Rp.7.5000 / ikat
    ( harga sudah termasuk bongkar pasang)
  6. Genzhet : Rp. 400.000 / malam
  7. Lampu Tembak : Rp. 50.000 / malam
  8. Organ Tunggal : Rp. 1.200.000 (max 6 jam)



    Untuk semua harga penyewaan di atas,sudah termasuk bongkar pasang.


    Contac Person : PURNAMA  ( 0877 2111 1059 / 0856 2232 375 )


Wisata Mandalawangi Cibodas Taman Nasional Gunung Gede Pangrango

Pos informasi Mandalawangi
wisata Mandalawangi Taman Nasional Gunung Gede Pangrango Cibodas,adalah salah satu area perkemahan yang berada di kawasan Puncak,Cianjur,Jawa Barat,yang mana letaknya tepat pada kaki Gunung Gede Pangrango yang banyak dikunjungi,dari mulai keluarga,anak sekolah,mahasiswa,perusahaan,bahkan aparat TNI pun sering mengadakan kegiatan di lokasi mandalawangi, karna mandalawangi tidak di khususkan untuk berkemah saja,tapi mandalawangi juga bisa dipergunakan untuk acara Out Bound,Reuni,Ospek,LDK,dan lain lain.
Jalur lokasi perkemahan
Replika Dinosourus
Kolam Renang Alam Mandalawangi
Sungai Mandalawangi

selain anda bisa berkemah dengan nuansa alam yang kaya akan hijau dengan udaranya yang masih bersih,anda pun bisa berfoto foto di area danau,sungai,air terjun buatan,dan menikmati keindahan,dan kecantikan dari panorama alam Gunung Gede Pangrango di pagi hari,untuk mengembalikan kesegaran badan anda,kami pun menyediakan kolam renang alam,dan M.C.K di dalam kawasan mandalawangi,lengkap dengan mushola untuk beribadah.

jelas bagi anda yang sangat menggemari perkemahan maka mandalawangilah tempatnya,dan jika anda belum punya perlengkapan,mandalawangi menyediakan rental alat alat untuk berkemah,jadi anda bisa tetap melanjutkan kegemaran anda.
Danau Mandalawangi
Pendopo Danau Mandalawangi

dalam suasana alam yang asli,kamipun menawarkan anda untuk uji adrenaline anda dengan beberapa kegiatan outbound seperti higt rope,fun games,perahu dayung,dan pain ball,dan tidak ada salahnya juga menikmati kopi,dan jajanan di warung warung yang ada di dalam kawasan mandalawangi cibodas.